Sang Pencipta
Serial manga yang dikarang oleh Tite Kubo ( Kubo Taito ). Mangaka dari Zombie Powder. Manga ini telah di rilis sejak tahun 2001. Serial ini sudah di adaptasikan menjadi sebuah serial anime, 2 buah OVA ( Video Animasi Orisinil ), 1 film layar lebar, 1 musikal rock dan beberapa judul video game. Kompilasi manga Bleach telah terjual lebih dari 39 juta kopi di Jepang. Manga ini di serial di mingguan Shonen Jump.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar